oleh reni | Mei 12, 2016 | Berita, Unidha
Pada hari senin, tanggal 9 Mei 2016, dosen prodi D3 Akuntansi Universitas Dharma Andalas melakukan kunjungan ke Politeknik Negeri Padang. Agenda kunjungan ini adalah studi banding terkait dengan kurikulum dan program vokasi. Studi banding ini merupakan bagian dari...